Penjelasan Final Drive component
Tambnas Edukasi - Final drive merupakan komponen power train paling akhir yang merubah kecepatan menjadi torsi yang mampu menarik beban berat. Hal ini memungkinkan komponenpower train lainnya menerima torsi yang lebih ringan sehingga usia pakai menjadi lebih awet.
Pada intinya prinsip final drive sama dengan prinsip transmisi, yakni dengan mereduksi atau mengurangi putaran input dengan memanfaatkan perbedaan jumlah roda gigi sehingga didapatkan output putaran yang lebih rendah namun torque yang dihasilkan menjadi lebih besar.
- Single reduction, torsi yang dihasilkan satu kali biasanya digunakan pada unitunit small.
- Double reduction, torsi yang dihasilkan lebih besar dari tipe single reduction.
Post a Comment for "Penjelasan Final Drive component"